Day: March 22, 2015

  • [Enterprise] Offshore IT Outsourcing dan Potensi di Indonesia

    [Enterprise] Offshore IT Outsourcing dan Potensi di Indonesia

    Offshore IT outsourcing merupakan penyerahan fungsi seluruh atau sebagian dari IT perusahaan kepada pihak ketiga yang berbeda negara.Offshore IT outsourcing memiliki 3 jenis yaitu direct offshore IT outsourcing atau mengunakan service provider yang berada dari luar negeri langsung dalam mengerjakan proyek IT. Direct offshore IT outsourcing via konsultan domestik atau menggunakan konsultan domestik untuk mengawasi…

  • [Kuliah] Apa itu Proyek?

    [Kuliah] Apa itu Proyek?

    Apa itu proyek? Menurut PMBOK edisi 5, proyek adalah suatu kegiatan atau usaha yang bersifat sementara, temporer untuk menghasilkan output yang unik, bisa berupa produk, jasa ataupun suatu hasil tertentu lainnnya –Bersifat sementara atau temporer = dia memiliki suatu awalan dan akhiran waktu, kadang kala kita bingung manakala terdapat proyek yang tahunan seperti 4 tahun…

  • Membuat Diagram Jaringan proyek dengan AON atau PDM

    Membuat Diagram Jaringan proyek dengan AON atau PDM

    Seperti kita ketahui teknik penjadwalan proyek dapat dilakukan dengan 2 metode yaitu Activity on node (AoN) dan Activity on arrow (AoA). Teknik ini berkembang secara independen di tahun 1950. Perbedaannya hanya terletak pada penempatan aktivitas. Teknik AoN sama dengan teknik Precedence Diagram Method (PDM) karena mudah dipahami sehingga lebih popular digunakan oleh orang banyak. Untuk…